
Daftar harga dan skema kredit motor KTM Duke dan RC series per Juli 2018 brosis. Bagi brosis yang ngebet pengin minang motor KTM asal Austria bisa mantengin daftar harga plus skema kreditnya. Motor KTM ini jenis Duke dan RC dengan kubikasi dibawah 400cc. Dari list yang ada KTM Duke 200 cuma dibanderol 35,4 jeti OTR Jakarta brosis. Monggo disimak Daftar harga dan skema kredit Motor KTM Duke dan RC series per Juli 2018 brosis.
Harga motor KTM ini hanya ada di Diler KTM Indonesia dibawah PT Penta Jaya Laju Motor (PJLM) sebagai distributor resmi KTM di Tanah Air. Dari data yang ada berikut Daftar harga dan skema kredit motor KTM Duke dan RC series per Juli 2018
KTM Duke series
- Duke 200 = Rp. 35,4 jeti
Duke 250 ABS = Rp. 49,9 jeti
New Duke 390 = Rp. 99,9 jeti
KTM RC series
- RC 200 = Rp. 40,4 jeti
RC 250 = Rp. 50,9 jeti
RC 390 = Rp.104,9 jeti
Harga diatas merupakan harga OTR Jakarta dan sekitarnya ya brosis. Untuk skema kredit Duke series DP termurah yakni 6 jeti sedangkan untuk cicilan bisa disesuaikan kemampuan dan keinginan yakni 12 bulan, 18 bulan, 24 bulan, 30 bulan dan 36 bulan. Sementara untuk skema kredit RC series DP termurah yakni 6,5 jeti. Untuk jangka waktu pembayaran juga sama dengan sebelumnya.
Monggo brosis bisa mendatangi diler KTM terdekat untuk informasi lebih lanjut.
maturnuwun
baca juga :
- Solusi indikator Low Oil Pressure nyala di KTM Duke 200
- Plus minus KTM Duke 200, KTM RC 200, KTM Duke 250, KTM RC 250 series, Monggo disimak gans…
- Ganti knalpot racing pada KTM Duke 250 akan nembak-nembak?
- Apa maksud Reset Service pada dashboard KTM Duke? buat pemula gans
- Antara KTM Duke 250 dan Kawasaki Z250, pilih mana brosis?
- Diler motor KTM resmi hadir di Sidoarjo, Jawa Timur brosis
- KTM Surabaya hadir di IIMS Surabaya bulan November 2018 brosis
- KTM Indonesia hadir di Indonesia Motorcycle Show (IMOS) 2018, ada special offer brosis
- Special Promo KTM Duke 200 khusus Oktober 2018 dengan bonus KTM Power Part brosis
- Diler motor KTM resmi hadir di Solo, Jawa Tengah brosis
1 Trackback / Pingback