
setia1heri.com – Modifikasi Honda Tiger Revo jadi Tiger lawas dengan part limbah moge. Namanya modifikasi ya sesuai sesuai selera brosis khususnya si Empunya. Seekor Tiger Revo lansiran 2008 di modifikasi dengan berganti baju pakai Tiger 2000 alias tiger lawas. Dan yang lebih menghebohkan beberap part diganti punya limbah moge seperti shock depan, arm dan kaliper. Monggo disimak gans Modifikasi Honda Tiger Revo jadi Tiger lawas dengan part limbah moge.
Warganet Danu Agung membagikan pengalamannya di grup facebook BEKAKAS (Begejil Suka Motor Bekas) pada tanggal 20 November 2018. Monggo disimak modifikasi yang dilakukan pada Honda Tiger Revo lansiran 2008 ini.
Gabut jadi iseng absen nih mbah hehe, Tiger revo 2008 ganti body tilas.blok pake tilas kode hm-1 upgrade engine piston 68/68. -shock depan pake bandit 400, -kaliper tokico hayabusa 6piston, -master rem brembo yamaha FZ-7, -arm cb400 vtech, -engine protector daytona, -shock yss Z series, -ban depan pirelli sport demon, -ban belakang batlax s20 180/55, dah ah gitu aja..met malem mbah semua
Motor dengan kubikasi 200 cc ini akhirnya setelah diupgrade menjadi sekitar 240 cc. “kurang lebih 240an kalo gasalaaaah ” ujar Danu. Dari gambar yang ada terlihat motor dengan balutan warna merah marun ini terlihat gagah perkasa. Beberapa modifikasi moge terlihat kentara mulai pengaplikasian double cakram depan, penerapan shock depan yang besar punya bandit serta adanya crash bar atau engine guard. Beberapa modifikasi lain terlihat adanya spion punya bajaj pulsar, velg jari-jari serta arm
Berapa biaya yang mesti dirogoh?. Salah seorang warganet mencoba menebak kisaran dompet yang mesti dirogoh. “Boleh nebak nih mbah taksiran saya ini habis 17 jeti” tebak Ihsan Ahmad Fauzan. Danu langsung merespon tebakan ini,”hahah mbah dukun yaaa sekitar segitu ...master, kaliper ,shock,arm, +biaya pasang sekitar 9rb mbah ” tuturnya.
Itulah mantemans Modifikasi Honda Tiger Revo jadi Tiger lawas dengan part limbah moge. Monggo yang berminat bisa menabung dulu…hehehe.
Maturnuwun
baca juga :
- Penampakan modif Honda Tiger Mini (Timi)
- Modif Honda Tiger 200 jadi model supermoto
- Karbu tirev dan tilas bagus mana ?
- Racikan mesin Honda Tiger biar enak buat harian dan turing
- Modif stang Suzuki Vstorm 250 SX pakai stang Honda Tiger gans…
- Penampakan Honda Tiger dimodif pakai mesin moge atau mesin motor lain gans….
- Penampakan Honda CB400 kayak Megapro Hiu gans…
- Penampakan Honda Tiger pakai Lampu Projie atau Daymaker
- Penampakan Honda Tiger pakai shock depan Yamaha Byson
- Modifikasi Honda Tiger warna hijau daun jeruk gans…
1 Trackback / Pingback