
Ini besaran pajak Yamaha R15 tahun 2017 di Jawa Timur. Pajak motor Yamaha R15 tahun 2017 di Jawa Timur ini KHS intip punya PT STSJ ketika test ride pertengahan Juli 2017 kemarin brosis. Pajak motor akan berbeda dengan tahun sebelumnya seiring dengan berlakunya PP No 60 tahun 2016 Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) di lingkungan Polri yang berlaku efektif per 6 januari 2017. Nah kira-kira berapa pajak motor Yamaha R15 tahun 2017 di Jawa Timur ? kurang lebih 400an ribu brosis. Monggo disimak
Dari STNK Yamaha R15 tahun 2017 diatas dapat diketahui besaran biaya yang mesti dikeluarkan untuk sebuah motor baru yakni
BBNKB | Rp. 2.340.000 |
PKB | Rp. 351.000 |
SWDKLLJ | Rp. 35.000 |
BIAYA ADM.STNK | Rp. 100.000 |
BIAYA ADM.TNKB | Rp. 60.000 |
JUMLAH | Rp. 2.886.000 |
Berdasarkan data diatas pajak motor tersebut cuma PKB dan SWDKLLJ saja yakni Rp.351.000 + Rp.35.000 = Rp. 386.000. Sementara komponen lain biasanya sudah menjadi satu ketika kita melakukan DP atau membayar awal untuk meminang ini motor.
Prediksi pajak motor Yamaha R15 tahun depan
Anggap saja tahun depan tidak ada kenaikan pajak motor dan Sumbangan Wajib Dana Kecelakaan Lalu Lintas Jalan (SWDKLLJ) sehingga kita bisa menghitungnya besaran pajak masing-masing motor tersebut.
- Yamaha R15 tahun 2017= PKB + SWDKLLJ + Pengesahan STNK [ Rp.351.000+ Rp.35.000 + Rp.25.000] = Rp. 411.000
Demikianlah mantemans besaran pajak Yamaha R15 tahun 2017 di Jawa Timur dan prediksinya untuk tahun kedepannya.
Maturnuwun
baca juga :
- Inilah pajak motor Honda Vario 160 tahun 2022 di Jawa Timur brosis
- Inilah pajak motor Honda CB150X tahun 2022 di Jawa Timur brosis
- Inilah pajak motor Honda PCX 160 tahun 2021 di Jawa Timur brosis
- Pengalaman bayar pajak motor online e-samsat Jawa Timur via tokopedia
- Inilah besaran pajak motor Honda Scoopy di Jawa Timur tahun 2020 brosis
- Inilah besaran pajak motor Yamaha XSR-155 di Jawa Timur tahun 2020 brosis
- Telat bayar pajak motor atau pajak motor mati kena tilang polisi lur di Gresik
- Jadwal pemutihan denda pajak motor jatim tahun 2019
- Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan dan Gratis Balik Nama tahun 2018 di Jawa Timur
- Pajak motor matic Suzuki Hayate di Jawa Timur brosis…
Comments
Main blog : http://www.setia1heri.com
Secondary blog : http://www.khsblog.net
Email : setia1heri@gmail.com ; kangherisetiawan@gmail.com
Facebook : http://www.facebook.com/setia1heri
Twitter : @setia1heri
Instagram : @setia1heri
Youtube: @setia1heri
*" Yuuuk like & share brosis...."*
-----
Mantabz Jaya