HRC dan Termignoni perpanjang kontrak di Moto GP hingga akhir 2016

HRC and Termignoni partnership until 2016Kemitraan yang positif dan sukses antara HRC dan Termignoni di MotoGP akan terus berlanjut selama dua musim ke depanĀ  yakni sampai akhir 2016. Setelah menorehkan tujuh Gelar Jawara Dunia tiga pembalap dan empat konstruktor antara tahun 2011 hingga hari ini, perpanjangan kontrak ini menegaskan harmoni dan hubungan baik yang telah dijalin selama empat tahun terakhir. Begitu sebuah rilis (21/1) yang KHS terima mengenai perpanjangan kontrak antara HRC dengan perusahaan knalpot hebat asal Italia ini.Ā  Pasti mantemans sudah pada tahulah produk-produk Termignoni yang banyak nemplok di motor-motor mewah dan cc gedhe šŸ˜€

Kami sangat senang untuk melanjutkan hubungan kami dengan Termignoni selama dua tahun. Kami telah menikmati banyak kesuksesan bersama-sama di musim terakhir dan kami berharap ini akan terus berlanjut selama bertahun-tahun yang akan datang! ” (Livio Suppo
Team Principal ā€“Ā Repsol Honda Team,Ā HRC CommunicationsĀ & Marketing Director)

Marques free practice at spain circuit moto gp 2014Ini adalah kegembiraan yang besar bagi kita untuk melanjutkan bekerja sama dengan HRC. Dalam empat tahun, kami telah menikmati banyak kemenangan dan memiliki kesempatan, berkat hubungan kerja yang sangat baik.Ā  Semoga dapat memperluas dan memperkuat kerja sama juga di sisi Raid Rally dan Kejuaraan Motocross Dunia. Kami bangga bekerja sama dengan HRC yang legendaris, karena bisa memvalidasi kemampuan dan potensi yang ada pada Termignoni “(Michele Burnengo, CEO TERMIGNONI S.p.A.).

Demikian sekilas inpoh

maturnuwun

baca juga :

Comments

comments

Tentang setia1heri 5922 Articles
Seorang Bapak dengan 3 anak. Suka jalan-jalan dan corat-coret tulisan perjalanan. Hobi berkendara menunggang roda dua. Tak paham kuliner namun tidak ada makanan yang dicela alias doyan semua...hehehe. Maturnuwun. follow twitter : @ setia1heri

14 Comments

    • salah satunya itu. Kepindahan rossi ke ducati membuat termignoni sebagai sponsor yg memang ‘digandeng’ rossi turut pindah. Lagi pula Lorenzo tidak mau di support sponsor yang menjadi relasi rossi sejak lama.

Monggo dikomeng gans..